Yazhid Blog

.

Minggu, 12 Maret 2017

TUGAS POKOK TENAGA TRANSFUSI DI UTD RUMAH SAKIT ATAU BANK DARAH




URAIN TUGAS DARI STRUKTUR ORGANISASI BANK DARAH ATAU UTD RUMAH SAKIT

1.     PENANGGUNG JAWAB UNIT TRANSFUSI DARAH RUMAH SAKIT
Ø  Merencanakan, mandkoordinir, menggerakkan, mengawasi dan mengendalikan kegiatan unit transfuse darah rumah sakit
Ø  Melaporkan kegiatan unit transfuse darah rumah sakit kepada wakil direktur pelayanan
2.     KEPALA RUANGAN
Ø  Membantu penanggung jawab UTDRS dalam hal merencanakan menggerakkan, mengawasi dan mengendalikan kegiatan sesuai bidangnya
Ø  Melaporkan kegiatan UTDRS dan bertanggung jawab kepada penanggung jawab
3.     ADMINISTASI
Ø  Membantu penanggung jawab UTDRS dalam masalah administrasi dan sekretariatan.
Ø  Merekam hasil rapat, membuat notulen dan membuat laporan
4.     PENERIMAAN DAN PENYIMPANAN DARAH
Ø  Melaksanakan penerimaan dan penyimpanan darah
Ø  Melaksanakan tata administrasi kegiatan penerimaan dan penyimpanan darah crossmatch
5.     CROSSMATCH
Ø  Melaksanakan uji cocok serasi (crossmatch) darah donor dengan darah pasien
Ø  Melaksanakan tata administrasi kegiatan crossmatch
6.     PENYERAHAN DARAH
Ø  Melaksanakan penyerahan darah yang cocok bagi pasien
Ø  Melaksanakan tata administrasi kegiatan uji cocok serasi (croos match)
7.     PEMANTAUAN REAKSI TRANSFUSI
Ø  Melaksanakan pelacakan penyebab reaksi transfuse yang dilaporkan rumah sakit
Ø  Melaksanakan tata administrasi kegiatan pemantauan reaksi transfusi
8.     PEMUSNAHAN DARAH YANG RUSAK
Ø  Melaksanakan pemusnahan darah transfuse yang tidak layak pakai

Ø  Melaksanakan tata administrasi pemusnahan darah transfuse yang tidak layak pakai.
Comments
0 Comments

Tidak ada komentar

Posting Komentar

Recent Posts